Suarabekasinews.com,Jakarta –
Dalam rangkah Hut Ke-75 Repudlik Indonesia,Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad) melalui Kodim 0504/JS memberikan Bantuan Sosial berupa Paket Sembako. Untuk memastikan paket sembako tersebut benar-benar diterima oleh warga yang berhak Babinsa jajaran Kodim 0504/JS, serakan sembako secara door to door, pada Selasa (11/8/2020).
Pada saat pemantauan pendistribusian paket sembako di wilayah Keb.Baru, Pasiter Kodim 0504/JS Kapten Inf Solikhin menyampaikan,Babinsa jajaran Kodim 0504/JS melaksanakan pendistribusian paket sembako secara door to door. “hal ini dimaksudkan untuk memastikan paket sembako ini benar-benar diterima oleh warga yang berhak”jelasnya.
“Sasar pendistribusian adalah warga yang kurang mampu,”terang Pasiter Kodim 0504/JS Kapten Inf Solikhin.
Pada kesempatan itu Kapten Inf Solikhin Pasiter Kodim 0504/JS di dampingi Babinsa Koramil 05/Keb.Baru, di tengah genangan banjir berkesempatan memberikan paket sembako secara langsung kewarga.
Untuk wilayah Kodim 0504/Jakarta Selatan mendapatkan 1000 paket sembako,berupah Goodybag, Beras 5 kg,Tepung Terigu 1 kg,Mie Instan 5 bks, Saos ABC 1 btl (135 ml),Minyak Goreng 1 lt,Teh Celup Sosro 1 ktk,Madu 500 ml/Vitamin Ester C 30 tablet,Masker Merah Putih,Gula 1 kg. (Git/Pendim 0504/JS)